Beasiswa MEXT 2022 Jalur U to U
Beasiswa MEXT 2022 Jalur U to U
Hai sobat lulus beasiswa
Pada kesempatan ini saya akan membahas tentang beasiswa MEXT jalur U to U. sobat lulus beasiswa jalur ini memiliki peluang yang sangat besar untuk diterima dengan catatan kalian harus mendapatkan Letter of acceptance dari professor. kalian harus mengirim email ke professor dan meminta persetujuanya untuk menjadi supervisor kalian.
Prosedur Pendaftaran.
1. Usia maksimal 34 tahun pada tanggal 1 April di tahun keberangkatan.
2. Buka website universitas yang kalian pilih lalu download semua syarat dan kelengkapan
pendaftaraan, seperti ijazah,
transkrip, passport, toefl, recommendation letter, form aplikasi,
research plan dll.
3. Setiap Universitas memiliki personal information tentang Professor mulai dari latar belakang pendidikan, keahlian bidang, email dll. kalian pilih professor mana yang memiliki keahlian dibidang yang sama seperti kalian, lalu kalian email. kirimkan email tentang personal information diri kalian dan jelaskan bahwa kalian tertarik untuk bergabung di lab professor tersebut.
4. Jika tidak ada balasan dari professor yang kalian email kurang lebih 3 hari, saran saya segera cari professor yang lain.
5. Jika sudah mendapatkan email balasan diskusikan tentang pembuatan research plan kalian dengan professor, jika professor setuju dia akan memberikan LOA.
6. Setelah mendapatkan LOA lengkapi semua dokumen dan kirimkan berkas ke office sesuai deadline yang ditentukan.
7. Kalian akan dijadwalkan untuk melakukan test interview.
8. Setelah intervie berdo'a dan tinggal tunggu hasilnya ya sobat lulus beasiswa.
Link pencarian universitas:
● http://jpss.jp/en/
● http://www.jasso.go.jp/en/study_j/search/daigakukensaku.html
● http://researchmap.jp/search/
● http://jpss.jp/en/
● http://www.jasso.go.jp/en/study_j/search/daigakukensaku.html
● http://researchmap.jp/search/
Post a Comment for "Beasiswa MEXT 2022 Jalur U to U"